OBORMOTINDOK.CO.ID, Polres Banggai menggelar upacara bulanan di Lapangan Mapolres Banggai, Kompleks perkantoran Bukit Halimun, Kelurahan Tanjung Tuis, Kecamatan Luwuk Selatan.Senin (20/01/2020).
Bentindak Selaku Inspektur Upacara Yakni Kapolres Banggai AKBP Budi Priyanto SIK, M.Si.
Kegiatan upacara tersebut di lanjutkan dengan pemberian penghargaan kepada dua Personil Polres Banggai yang berprestasi atas kinerjanya dalam melaksanakan tugas kepolisian melayani, melindungi dan mengayomi masyarakat, atas nama :
1 . Aiptu Anis Tumanan Ba Satlantas Polres Banggai
2. Bripka Abjan Hamadi
Bhabinkamtibmas Polsek Kintom
Atas penghargaan tersebut Kapolres memberikan apresiasi dan ucapan terima kasih sudah melayani masyarakat dengan penuh ke ikhlasan.(HMB),
Discussion about this post